perintah untuk membuat direktori - Yord's Note

Latest

Catatan kecil seputar Informatika dan Umum

Wednesday, June 8, 2016

perintah untuk membuat direktori

assalamu'alaykum warohamtullahi wabarokatuh, masih berlanjut di perintah-perintah dasar linux, kali ini saya akan memepelajari perintah untuk membuat direktori. langsung saja ya dieksekusi ^_^ ini dia.. #JengJet..

membuat direktori pada linux adalah menggunakan perintah mkdir xxxxx.
sedikit penjelasan saja, menurut saya mkdir ini adalah singkatan dari make directory. nah xxxxx nya itu adalah nama direktori yang akan anda buat, sesuai selera ya ^_^ berikut penampakannya pada debian:


keterangan berdasarkan nomor pada gambar:

1. sebagai contoh saja, ceritanya saya ingin membuat direktori bernama bakwan.
2. setelah dibuat, saya ingin melihat direktori yang sudah saya buat tadi, perintahnya adalah ls
3. nah, nama bakwan sudah mentongolkan diri ^_^ mudahkan? sekian penjelasannya.

No comments:

Post a Comment

Popular