cara Instalasi HTTPS (Role tambahan pada IIS) - Yord's Note

Latest

Catatan kecil seputar Informatika dan Umum

Sunday, October 30, 2016

cara Instalasi HTTPS (Role tambahan pada IIS)


Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh, kali ini ane bakalan mau share instalasi HTTPS, HTTPS ini ada di Role IIS, jadi kita menambahkannya ada pada Role IIS, untuk lebih jelasnya simak tutorial berikut ini:


A. Tujuan
  • mengakses website akan aman/secure dengan protokol HTTPS
  • kita bisa menambahkan HTTPS pada url website
  • memahami pengertian dan penjelasan HTTPS
B. Alat dan Bahan
  • VirtualBox 5.1.6 / terbaru
  • ISO Windows Server 2012 R2
Materi

Hypertext Transfer Protokol Secure (HTTPS) adalah versi aman dari HTTP, protokol komunikasi dari World Wide Web. Ditemukan oleh Netscape Communications Corporation untuk menyediakan autentikasi dan komunikasi tersandi dan penggunaan dalam komersi elektris. jadi protokol ini keren banget nih, dan sangat aman dengan bantuan enkripsi SSL (Secure Socket Layer) dan TLS (Transport Layer Security)

C. Instalasi
  • klik Role-based or feature-based installation karena server bersifat single, maksudnya adalah untuk penambahan Role Services untuk Server ini.
  • pilih server yang akan ditambahkan Role, klik Select a server from the pool
  • lalu klik Next >

  • nah ini broh, HTTPS ini kita dapat dari Role tambahan IIS, yaitu Management Tools yaitu didalamnya terdapat fitur HTTPS untuk Website. Checklist Management Tools beserta anak-anaknya tuh semuanya diaktifkan :v klik Next >

  • features biarkan default dan tak ada tambahan dari feature, klik Next >


  • konfirmasi, pastikan beberapa Role tadi sudah terpilih semua dengan benar, klik Install
  • proses instalasi sedang berlangsung, tunggu hingga selesai.


  •  aplikasi sudah terinstall, klik Close untuk melakukan konfigurasi berlanjut.


sekian yang dapat ane share, sekian dan terima kasih. wassalamu'alaikum warohamtullahi wabarokatuh.

No comments:

Post a Comment

Popular